Laga sempat dihentikan sejenak karena salah satu pemain , Adrian Ugelvik mengalami cedera usai benturan dengan Ernando Ari. Bahkan dirinya harus di bawa ambulance ke terdekat.

Unggul dua gol memang intensitas serangan sedikit mengendur. Hingga 90 menit laga berjalan tidak ada lagi gol yang tercipta. menang dengan skor 2-0.

Dengan kemenangan ini membawa lolos ke fase ketiga Kualifikasi Piala 2026 Zona .

Susunan Pemain (3-4-2-1)

Ernando Ari; Rizky Ridho, , Justin Hubner, Asnawi Mangkualam Bahar (Shandy Walsh 83′), Thom Haye, Nathan Tjoe-A-On (Ivar Jenner 61′), Calvin Verdonk (Pratama Arhan 66′);, Ragnar Oratmangoen (Dimas Drajad 83′); Rafael Struick (Yakob Sayuri 61′).

Pelatih: .

Match Keenam Grup F Kualifikasi Piala 2026 Zona

2-0

Stadion Gelora Bung Karno, Selasa 11 Juni 2024

Wasit Rustam Lutfullin (Uzbeksitan)

Goal: Thom Haye (32′), Rizky Ridho (56′)