— Sinemart bersama Amadeus Sinemagna resmi menggelar Press Screening, Conference, dan Gala Premiere pada Senin (22/4) di XXI , .

Acara ini dihadiri para bintang pemeran, mulai dari , Keanu Angelo, Nurra Datau, , Opie Kumis, hingga Dwi Sasono dan sutradara Monty Tiwa.

Suasana hangat dan penuh antusiasme mewarnai gala yang dipadati media, undangan, dan para penggemar yang tak sabar menyaksikan bergenre komedi ini.

mengangkat kisah tentang perjuangan, mimpi, dan kecintaan terhadap dangdut sebagai bagian dari .

ini tak sekadar menyuguhkan kisah lucu dan ringan, namun juga sarat makna tentang , keteguhan hati, dan kebanggaan terhadap lokal.

Menggunakan dangdut sebagai latar cerita, ini membawa pesan bahwa dangdut bukan hanya hiburan pinggiran, tapi bagian dari jati diri bangsa.

“Lewat ini kami ingin menunjukkan bahwa dangdut itu bukan hanya tentang pinggiran, tapi bagian dari identitas . Harapannya bisa jadi pionir bagi untuk lebih berani mengangkat dangdut,” ujar Setiawan Suwarto, Eksekutif Produser ini.

dipercaya memerankan Naya, seorang penyanyi pop yang hidupnya berubah drastis ketika dituduh terlibat kematian asistennya. Dalam pelariannya bersama sang ayah dan adiknya, Naya terpaksa banting setir menjadi penyanyi dangdut keliling di .

Sutradara Monty Tiwa mengungkapkan, pemilihan Anya bukan hanya karena popularitas, tetapi karena kemampuan aktingnya yang mampu menjangkau emosi kompleks. “Anya punya jangkauan emosi luas, kualitas yang dibutuhkan untuk membawakan karakter seperti Naya,” katanya.

Anya sendiri mengaku menemukan berharga dari perannya kali ini. “Hidup nggak selalu mulus, dan kadang kita harus kuat menghadapi situasi sulit. Saya belajar banyak dari karakter Naya,” ungkapnya.

Aktor senior Dwi Sasono juga kembali tampil dalam ini sebagai Rizal Maduma, karakter yang sebelumnya melegenda di (2006).

Monty Tiwa masih merahasiakan kejutan perannya kali ini. “Dwi Sasono adalah bagian yang nggak terpisahkan dari ini. Akan ada kejutan yang pastinya menghibur,” ucap Monty.

Selain Anya dan Dwi, ini juga menghadirkan deretan pemain seperti Keanu Angelo, Nurra Datau, Joshua Pandelaki, , Opie Kumis, Fajar Nugra, Adi Sudirja, hingga Calvin Jeremy.

Tayang 30 April di Bioskop Seluruh , akan mulai tayang di seluruh bioskop mulai 30 April . ini juga akan menggelar special screening dan cinema visit di berbagai .

ini siap menghibur sekaligus membangkitkan rasa bangga terhadap dangdut sebagai warisan .